Penjelasan Apa Itu Catering ?
Kata catering diambil dari kata kerja ‘cater’ yang memiliki arti menyiapkan dan menyajikan makanan untuk umum.
Adapun pengertian catering menurut para ahli
«Katering adalah jenis penyelenggaraan makanan yang tempat memasak dan makanan berbeda dengan tempat menghidangkan makanan. Catering sudah muncul sejak tahun 1800-an, tapi jenis usaha ini baru mulai populer semenjak tahun 2000-an. » .
Catering Dine In
Acara yang cocok menggunakan jenis ini adalah acara formal dan acara yang memiliki banyak tamu.
Private Catering
Pihak catering tak cuma memberikan Anda makanan enak, tapi juga menyediakan pramusaji yang siap melayani acara Anda secara penuh.
Bisa diantarkan Langsung Ke Tempat Tujuan
Salah satu keunggulan catering adalah makanan diantarkan ke rumah layaknya sedang drlivery.
Membuat Acara Lebih Berkesan
Kapan saja Anda ingin melangsungkan acara, jasa catering siap melayani Anda. Beberapa jasa catering biasanya juga menyediakan layanan yang lebih dari hanya sekadar penyajian makanan.
Acara Kerja
Yang pertama adalah acara kerja, seperti kantoran, pabrik, ataupun acara di dalam institut pemerintahan yang masih berkaitan dengan pekerjaan seseorang.
Acara Pernikahan / Wedding Party
Setelah itu diskusikan pada pihak catering, lihat dulu harganya. Sebab ini akan mematok biaya yang begitu besar karena jumlah porsi yang disajikan tidaklah sedikit. Pada meja prasmanan, akan terjajar rapi berbagai makanan daging, ikan, sayuran, tumisan dan yang berprotein lainnya. Belum lagi bakal ada desserts yang super menggoda, beverage, dan menu-menu gubugan yang siap memanjakan lidah para tamu.
Acara Pribadi
Pilih saja jenis catering yang sudah dijelaskan di atas. Demikian bisa menambah kemewahan acara karena memperoleh pelayanan ekstra dari jasa catering.
Catering Tigadara adalah catering Jakarta yang sudah berpengalaman dalam menyajikan aneka layanan Nasi box di kota Jakarta. Catering Tigadara menyediakan beragam layanan Nasi box atau nasi kotak dengan harga terjangkau. Sehingga layanan nasi box kami dapat dinikmati oleh berbagai lapisan masyarakat.
Untuk info lebih lanjut, langsung saja kunjungi website kami di : www.tigadaracatering.co.id/ dan Instagram kami @cateringtigadara.
Jangan lupa order yaaa
0 comments on “TAUKAH KAMU, APA ITU CATERING ??” Add yours →